Judul : Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan
link : Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan
Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan
28/3/18

Gambar hiasan (Foto: Suzanne Plankett/Reuters)
DHAKA – Polis Bangladesh menangkap seorang lelaki yang memalsukan kematiannya di media sosial dengan menggunakan jus buah berwarna merah sehingga terlihat mirip darah manusia. Tindakan itu dilakukannya demi menghindari kewajiban membayar wang taruhan senilai USD1.800.
Video mengenai kematian palsu Adel Shikder itu dibagikan lebih dari 10 ribu kali sehingga menjadi viral di media sosial. Ia diketahui kalah taruhan akhir kriket antara pasukan nasional Bangladesh melawan India.
“Dia menyewa seorang make-up artist untuk merakam video pembunuhan palsu tersebut setelah tahu kalah taruhan Akhir Kriket antara Bangladesh dengan India,” ujar anggota polis Dhaka, Kamruzzaman Sardar, melansir dari Straits Times, Rabu (28/3/2018).
Polis Bangladesh menuturkan, dalam video itu terlihat ada tiga orang. Dua orang nampak menggorok leher Shikder setelah menjatuhkan lelaki berusia 28 tahun itu ke tanah. Ketiga orang itu diketahui menggunakan sirup buah berwarna merah sebagai darah palsu.
Video itu dikirimkan Shikder dengan nama samaran kepada seseorang yang bertaruh dengannya.
“Dia sudah memenangi wang dari orang yang sama pada pertandingan semifinal antara Bangladesh-Sri Lanka. Dia menghabiskan wang itu dan kemudian bertaruh lagi di final dengan jumlah yang lebih besar,” imbuh Sardar.
Shikder menelefon adiknya dengan menyamarkan suaranya dan mengatakan untuk menemukan jenazahnya di Chittagong, sekira 200 kilometer (km) dari Dhaka. Keluarga dan polis lantas bergerak mencari jenazah Shikder setelah keluarga melapor kepada pihak polis .
Kes itu terkuak setelah polis menangkap make-up artist yang disewa oleh Shikder pada Sabtu 24 Mac. Keesokan harinya, pelaku ditangkap di Daerah Faridpur oleh polis .
“Saya melakukan itu agar dia tidak terus menagih wang. Saya tidak tahu kalau akhirnya akan seperti ini,” ujar Adel Shikder.
Taruhan atau judi adalah hal yang haram di Bangladesh. Namun, dalam beberapa tahun terakhir sering judi kriket terselubung meroket di negara tersebut.
Perputaran wang senilai jutaan dolar Amerika Syarikat selama musim kriket dan turnamen internasional berlangsung terlalu menggoda bagi para petaruh hingga berani mengakali undang-undang serta aturan yang berlaku
Demikianlah Artikel Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan
Sekianlah artikel Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lelaki Ditangkap Usai Palsukan Kematian Akibat Kalah Taruhan dengan alamat link https://malaypostt.blogspot.com/2018/03/lelaki-ditangkap-usai-palsukan-kematian.html