Judul : Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri
link : Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri
Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri
06 November 2017
Gambar hiasan (Foto: The Inquisitr)
SEOUL - Satu insiden tragis dan menyedihkan terjadi di Korea Selatan. Seorang lelaki Korea Selatan ditemui meninggal usai tertimpa seorang perempuan yang melakukan aksi bunuh diri dengan melompat dari ketinggian sebuah bangunan.
Sebagaimana dipetik dari Strait Times, 6/11/2017 , lelaki yang mengalami nasib tragis itu berusia 68 tahun. Sementara wanita yang menimpanya berusia 56 tahun. Wanita yang tak disebutkan identitinya itu diketahui melompat dari tingkat 13 apartemen tempat tinggalnya.
Keduanya langsung dikejarkan ke rumah sakit untuk mendapat rawatan. Sayangnya, tak lama kemudian mereka dinyatakan meninggal. Berdasarkan keterangan polis , wanita itu nekat mengakhiri hidup kerana dipercayai menderita depresi berat.
Sebelumnya kejadian serupa juga terjadi di Amerika Syarikat . Seorang remaja berusia 12 tahun mencuba bunuh diri dengan melompat dari overpass Cedar Lane pada Sabtu 28 Oktober 2017. Tubuh remaja itu kemudian menghantam kereta yang dipandu oleh seorang perempuan bernama Marisa W Harris.
Tingkat bunuh diri di Korea Selatan memang dikenal tinggi. Bahkan Korea Selatan merupakan negara dengan tingkat bunuh diri paling tinggi di antara 34 negara Organisasi Kerjasama Ekonomi dan Pembangunan (OECD). Dan menjadi yang terburuk di dunia.
Guna menanggulangi masalah ini, pada awal 2017, Pemerintah Korea Selatan telah menggelontorkan dana sekira USD1.2 juta untuk pengembangan progam dan penerapan kebijakan pencegahan bunuh diri
Demikianlah Artikel Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri
Sekianlah artikel Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lelaki ini meninggal tertimpa oleh orang bunuh diri dengan alamat link https://malaypostt.blogspot.com/2017/11/lelaki-ini-meninggal-tertimpa-oleh.html